Lompat ke isi

Neerkumizhi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 31 Januari 2022 20.49 oleh Bennylin (bicara | kontrib)
Neerkumizhi
நீர்க்குமிழி
SutradaraK. Balachander
ProduserA. K. Velan
Ditulis olehK. Balachander
CeritaK. Balachander
PemeranNagesh
Sowcar Janaki
V. Gopalakrishnan
Major Sundarrajan
Jayanthi
Penata musikV. Kumar
SinematograferNimay Ghosh
PenyuntingV. B. Natarajan
Perusahaan
produksi
Thirumalai Films
DistributorThirumalai Films
Tanggal rilis
1965
Durasi129 menit
NegaraIndia India
BahasaTamil

Neerkumizhi (Indonesia: gelembung air) adalah sebuah film Tamil 1965 yang disutradarai oleh debutan K. Balachander. Film tersebut mengisahkan tentang kisah para pasien dan staf dalam sebuah latar belakang rumah sakit. Film tersebut berdasarkan pada sebuah permainan panggung karya sutradara tersebut.

Pemeran

Kru

Soundtrack

Musiknya dikomposisikan oleh V. Kumar.[1]

No. Lagu Penyanyi Lirik Jangka waktu (m:dd)
1 Aadi Adangum Vazhkkaiyada Sirkazhi Govindarajan Suratha 03:16
2 Kanni Nadhiyoram T. M. Soundararajan, P. Susheela Alangudi Somu 03:13
3 Neeril Neendhidum P. Susheela 03:26

Referensi

  1. ^ "Neerkumizhi". spicyonion. Diakses tanggal 2015-04-24. 

Pranala luar

Neerkumizhi di IMDb (dalam bahasa Inggris)