Lompat ke isi

Thukidides

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 19 Juni 2011 01.39 oleh Alagos (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Thukidides''' (460 SM395 SM) ({{lang-el|Θουκυδίδης}}, ''Thoukydídēs'') adalah sejarawan dan penulis dari Alimos. Karyanya adalah ''[[S...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Thukidides (460 SM395 SM) (bahasa Yunani: Θουκυδίδης, Thoukydídēs) adalah sejarawan dan penulis dari Alimos. Karyanya adalah Searah Perang Peloponnesos yang menguraikan perang pada aabd ke- SM antara Sparta melawan | sampai tahun 411 SM. Thukidides disebut sebagai bapak "sejarah ilmiah" kareba standarnya yang ketat dalam mengumpulkan bukti serta analisisnya dalam hal sebab akibat tanpa rujukan mengenai campur tangan para dewa, seperti disebutkan dalam pengantar pada karyanya.[1][2][3]

Catatan kaki

  1. ^ Cochrane, hlm. 179
  2. ^ Meyer, hlm. 67
  3. ^ de Sainte Croix.