Lompat ke isi

Mihir Bose

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Mihir Bose

Mihir Bose (lahir 12 Januari 1947)[1] adalah seorang jurnalis dan penulis India Britania. Ia menulis sebuah mingguan "Big Sports Interview" untuk London Evening Standard, dan juga menulis dan menyiarkan tentang masalah olahraga dan sosial dan sejarah untuk beberapa outlet termasuk BBC, Financial Times dan Sunday Times. Ia adalah BBC Sports Editor hingga 4 Agustus 2009.[2] Bose dikabarkan tidak senang dengan rencana kepindahan Departemen BBC Sports dari London ke Manchester, yang membuat ia harus juga pindah tempat tinggal.[3]

Ia pergi dari India ke Inggris pada tahun 1969 untuk belajar di Universitas Loughborough. Dia kemudian mengambil pendidikan dalam bidang akuntansi dan menjadi akuntan pada tahun 1974.[4]

Referensi

  1. ^ Who's Who 2008
  2. ^ "Sports editor Bose quits the BBC". BBC. 4 August 2009. Diakses tanggal 4 August 2009. 
  3. ^ "'Betrayed' BBC sports editor Mihir Bose resigns over Manchester move", London Evening Standard, 5 Agustus 2009.
  4. ^ Silver, James (29 Januari 2007). "Interview 2007". The Guardian. London. Diakses tanggal 3 Oktober 2009. 

Pranala luar

Jabatan media
Pertama Editor olahraga BBC
2006–2009
Diteruskan oleh:
David Bond