Basrizal Albara
Tampilan
Basrizal Albara | |
---|---|
Lahir | 30 April 1966 Bengkalis, Riau |
Kebangsaan | Indonesia |
Almamater | Institut Seni Indonesia (ISI), Yogyakarta |
Pekerjaan | Pematung |
Basrizal Albara (lahir 30 April 1966) adalah seorang seniman Indonesia yang berprofesi sebagai pematung.[1]
Riwayat ringkas
[sunting | sunting sumber]Basrizal yang lahir di Bengkalis, Riau pada 30 Maret 1966 itu merupakan anak keempat di antara tujuh bersaudara. Ia berasal dari keluarga yang bukan seniman, tapi dari PNS. Ia adalah satu-satunya di antara tujuh bersaudara yang memilih jalan berkesenian sebagai pilihan hidup karena sejak kecil ia memang telah tertarik dengan dunia seni dan juga suka menggambar.[2]
Basrizal menempuh pendidikan dasar dan menengahnya di kota Padang, Sumatera Barat. Ia menamatkan pendidikan jurusan seni patung di Sekolah Menengah Seni Rupa (SMSR), Padang. Basrizal kemudian melanjutkan pendidikan tinggi di Institut Seni Indonesia (ISI), Yogyakarta.[3]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Adi Santoso (8 Juli 2013). "Profil Basrizal Albara". BUBU Art & Living. Diakses tanggal 21 Desember 2013.[pranala nonaktif permanen]
- ^ "Basrizal Albara". Gudeg.net. Diakses tanggal 21 Desember 2013.
- ^ IRE (20 November 2009). "Seniman DIY Tuntaskan Tanggung Jawab Sosial". Oase. KOMPAS.com. Diakses tanggal 21 Desember 2013.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Saroni Asikin (31 Oktober 2003). "Refleksi atas 'Kepala yang Terpenggal'". Budaya. Suaramerdeka.com. Diakses tanggal 21 Desember 2013.[pranala nonaktif permanen]
- Yusuf Susilo Hartono (6 Juni 2002). "Sculptors explore tradition to terrorism". The Jakarta Post. Diakses tanggal 21 Desember 2013.[pranala nonaktif permanen]
- "Artpreneurship Menjual dan Mengeksploitasi Seni untuk Hidup Enak". Pensilwarnadesign. 2 Mei 2010. Diakses tanggal 21 Desember 2013.