Lompat ke isi

Manhunt International 2008

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Manhunt International 2008
Tanggal2 Juni 2008
Tempat Korea
Peserta47
DebutGuinea Khatulistiwa, Maroko
Tidak tampilAustria, Belanda, Kolombia, Latvia, Lebanon, Lithuania, Malta, Mesir, Prancis, Siprus
Tampil kembaliGhana, Guatemala, Irlandia, Luksemburg, Makedonia, Republik Dominika, Spanyol
PemenangAbdelmoumen El Maghraouy
( Maroko)
PersahabatanRikesh Raj Shrestha
(   Nepal)
Kostum Nasional TerbaikMingo Lin
( Hong Kong)
FotogenikSamuel Adam Whitman
( Inggris)

Manhunt International 2008 adalah kontes pria terbesar didunia yang diadakan ketiga belas kalinya di Central City Convention Hall, Seoul, Korea pada tanggal 2 Juni 2008. Sebanyak 47 peserta berkompetisi dan Abdelmoumen El Maghraouy dari Maroko memenangkan kompetisi ini.

Utama
Gelar. Kontestan
Manhunt International 2008  Maroko - Abdelmoumen El Maghraouy
Runner-up 1  Swedia - Egill Arnljots
Runner-up 2  Kosta Rika - Cesar Vargas
Runner-up 3  Korea - Lee Jae-Hwan
Runner-up 4  Angola - Claudio Furtado
15 Besar
Penghargaan khusus
Gelar Kontestan
Best National Costume  Hong Kong - Mingo Lin
Best Runway Model  Turki - Emre Kizilirmak
Mr. Physique  China - Yang Yao
Mr. Friendship    Nepal - Rikesh Raj Shrestha
Mr. Photogenic  Inggris - Samuel Adam Whitman
Mr. Personality  Filipina - Marvin Wijangco
Mr. Internet Popularity  India - Romeo Gates

Kontestan

[sunting | sunting sumber]

  • Pemenang Manhunt International 2008 mendapatkan uang tunai US$ 10.000, US$ 30.000 kontrak modeling bersama Myth Models Beijing, China, dan piala.
  • Runner-up I mendapatkan hadiah US$ 2.000, US$ 15.000 kontrak modeling bersama Myth Models Beijing, China dan piala.
  • Runner-up II, III dan IV masing-masing mendapatkan hadiah US$ 1.000, US$ 10.000 kontrak modeling bersama Myth Models Beijing, China dan piala.


  • Hristo Hristov dari Bulgaria adalah peserta tertua pada tahun ini, sebab ia mengikuti kontes ini pada usia 32 tahun, sedangkan peserta termuda adalah Orlando Delgado dari Venezuela dengan usia 18 tahun saat mengikuti kontes ini.
  • Abdelmoumen El Maghraouy dari Maroko adalah pria Maroko pertama yang mengikuti Manhunt International dan berhasil menjadi pemenang.
  • Gbadebo Williams dari Guinea Khatulistiwa adalah juara pertama kali dinegara asalnya dan terpilih menjadi runner-up II Best National Costume.
  • Negara-negara yang telah terpilih wakilnya namun tidak mengikuti pada tahun ini adalah Mesir (Tarek Naguib), Georgia (Roland Saralidze), Latvia (Arturs Mihailovs) dan Lebanon (Ahmad Sabbagh).

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]