Lompat ke isi

Rudolf I dari Pfalz

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Rudolf I "yang Gagap"
Adipati Bayern
Comte Pfalz
Pangeran-Elektor memilih Heinrich VII: Rudolf di sebelah kanan, diidentifikasi oleh Singa Pfalz; kutipan dari Kronik Heinrich VII (Balduineum), 1341
Masa kekuasaan2 Februari 1294 - 1317
PendahuluLudwig II, Adipati Bayern
PenggantiLudwig IV, Kaisar Romawi Suci
PasanganMechtild dari Nassau
Anak
Keluarga bangsawanWangsa Wittelsbach
BapakLudwig II, Adipati Bayern
IbuMatilda dari Habsburg
Lahir(1274-10-04)4 Oktober 1274
Basel, Keuskupan-Kepangeranan Basel
Meninggal12 Agustus 1319(1319-08-12) (umur 44)
Kerajaan Inggris(?)

Rudolf I dikenal sebagai « yang Gagap », (dalam bahasa Jerman: der Stammler) lahi di Basel pada tahun 1274, meninggal pada tahun 1319, merupakan putra Ludwig II dan Matilda dari Habsbourg. ia memerintah kadipaten Bayern Hulu dari tahun 1294 hingga 1302, kemudian sebagai rekan-pemimpin Bayern Hulu dari tahun 1302 hingga abdikasinya pada tahun 1317. Ia juga menjabat sebagai comte Pfalz dari tahun 1294 hingga 1317.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Daftar pustaka

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
Rudolf I dari Pfalz
Lahir: 1274 Meninggal: 1319
Jerman
Gelar
Didahului oleh:
Ludwig II
Adipati Bayern Hulu
1294–1317
Diteruskan oleh:
Ludwig IV
Comte Pfalz
1294–1317